
Program yang dicanangkan oleh SEAMOLEC dengan sma/smk di Kota Bandung, Program twinning digital class ini terdiri dari beberapa aktivitas yaitu Diskusi dan debat dalam bahasa inggris dengan menggunakan fasilitas video conference (WEBEX), yang kedua adalah belajar programming dan software lainnya dengan fasilitator mahasiswa S2 ITB. Twinning yang diadakan pada tanggal 17 maret 2016 melibatkan beberapa sekolah dan kebetulan SMK Negeri 1 Bandung mendapatkan giliran sebagai Host dan kegiatan berjalan lancar